Herworld (Indonesia)

KEMERIAHAN MALAM

-

Gelaran malam penghargaa­n WOTY 2019 diawali dengan Coaching Clinic bertajuk “Discover Your True Beauty Workshop” bersama Helena Abidin, Direktur The Golden Space Indonesia. Para peserta yang terdiri dari para peraih award dan alumni saling berbagi kisah inspiratif­nya.

Di antara peserta yang hadir, turut serta berpartisi­pasi empat penerima WOTY 2019, di antaranya Wida Winarno, Naila Novaranti, Tety Sianipar dan Hana Madness. Keempatnya membagi kisah dalam mengekspre­sikan diri dan emosi. Ceritaceri­ta inspiratif ini kemudian membangun suasana hangat sehingga mendekatka­n satu sama lain. Sesi ditutup dengan meditasi.

Tahun ini, penganuger­ahan WOTY 2019 kembali bekerja sama dengan UOB Lady’s Card dan Sulwhasoo, serta mendapat dukungan dari Plataran Indonesia, Swissbell Dago Bandung, Hotel Indigo Seminyak, Belmond Bali, Melia Purosani Yogyakarta, Adelle Jewellry, Ivan Gunawan Cosmetic, Beko, Du’anyam, Posybee Florist, Avia Tour dan Ciputra Hotel Surabaya.

Adapun 10 sosok terpilih sebagai ‘Women of the Year 2019’ tersebut, yakni founder qerja. com, Veronika Linardi, komikus Alti Firmansyah, founder & creative director ‘Sejauh Mata Memandang’ Chitra Subyakto, penggerak literasi Nury Sybli, founder ‘Indonesian Tempe Movement’ Wida Winarno, content creator Andra Alodita, atlet dan instruktur sky-diving Naila Novaranti, visual artist Hana Madness, aktris dan penggerak perubahan Hannah Al Rashid, dan co-founder & Chief Technology Officer kerjabilit­as. com Tety Sianipar.

Dipandu Cisca Becker sebagai MC, malam penghargaa­n dan apresiasi Women of the Year 2019 turut diiringi permainan musik oleh Street Violints Project dan penampilan khusus dari Andien.

 ??  ??
 ??  ?? 1. Di balik layar sebelum malam penghargaa­n. 2. Sesi 'Coaching Clinic' bersama Helena Abidin. 3. Hana Madness berbagi cerita dan kisahnya. 4. Dessy Masri, dari Bank UOB.
5. Aretha Aprilia, WOTY 2013.
6. Lusia Evriyani Kiroyan, WOTY 2015.
7. Stevia Angesty, WOTY 2018. 8. Helena Abidin.
9. Wida Winarno, mendapat giliran untuk sharing.
10. Tety Sianipar WOTY 2019.
11. Foto bersama usai sesi Coaching Clinic.
12. Gianti Ciadi, WOTY 2015.
1. Di balik layar sebelum malam penghargaa­n. 2. Sesi 'Coaching Clinic' bersama Helena Abidin. 3. Hana Madness berbagi cerita dan kisahnya. 4. Dessy Masri, dari Bank UOB. 5. Aretha Aprilia, WOTY 2013. 6. Lusia Evriyani Kiroyan, WOTY 2015. 7. Stevia Angesty, WOTY 2018. 8. Helena Abidin. 9. Wida Winarno, mendapat giliran untuk sharing. 10. Tety Sianipar WOTY 2019. 11. Foto bersama usai sesi Coaching Clinic. 12. Gianti Ciadi, WOTY 2015.
 ??  ??
 ?? 1. Fery Farhati, istri Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memberi kata sambutan.
2. Hana Madness.
3. Para peraih Women of the Year 2019: Nuri Sybli,
Wida Winarno, Andra Alodita, Veronica Linardi, Naila Novaranti, Hana Madness,
Alti Firmansyah, Hannah ??
1. Fery Farhati, istri Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memberi kata sambutan. 2. Hana Madness. 3. Para peraih Women of the Year 2019: Nuri Sybli, Wida Winarno, Andra Alodita, Veronica Linardi, Naila Novaranti, Hana Madness, Alti Firmansyah, Hannah

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia