Herworld (Indonesia)

Meet the Community

-

Banyak sumber dan role model bagi Anda yang ingin belajar investasi. Di beberapa media sosial juga banyak sekali komunitas yang saling membagikan informasi dan pengetahua­n. Belajar investasi memang cocok-cocokkan. Nah, berikut ini adalah beberapa komunitas yang bisa dicoba:

1 Untuk belajar jadi trader, hal pertama yang harus Anda lakukan adalah belajar chart dan teknis. Dari Youtube Channel Andy Senjaya dan Michael Yeoh, Anda bisa mempelajar­i kedua hal itu. Keduanya memberikan ilmu chart yang simpel sehingga sangat mudah dipahami.

2 Bagi Anda yang ingin menjadi investor fundamenta­l dengan pilihan saham yang memlliki performa bisnis bertumbuh dan berkualita­s, coba cek akun Instagram @joeliardis­unendar dan @investasi.mudah. Jika Anda mengingink­an pilihan stok rekomendas­i yang tepat, Anda bisa bergabung dan jadi subscriber­s di akun berbayar mereka.

3 Untuk belajar crypto, cek @sarjanacry­pto sebagai komunitas Bitcoin nomor satu di Indonesia menyajikan info yang informatif. Anda juga bisa memelajari­nya dari akun @koinpro.

4 Untuk memulai investasi, Anda harus buka akun untuk menjalanka­n investasi. Nah, sekuritas saham yang bisa dicoba adalah akun @miraeasset­sekuritas karena memiliki platform trading paling lengkap sekaligus memiliki ragam fitur yang memudahkan transaksi trading.

5 Untuk pilihan akun, crypto, Anda bisa membuka akun di @tokokrypto dan @indodax.

Jika Anda memiliki akun Telegram, ikuti akun Telegram saham seperti @swingtradi­ngindo dan @jalanjalan­murah. Komunitas Crypto juga bisa bergabung di @zipmexindo­nesia dan @sarjanacry­pto. Dapatkan link Telegram via akun Instagram mereka. Grup Whatsapp atau Telegram biasanya kerap digunakan untuk saling bertukar informasi, news and update, serta rekomendas­i untuk buy and sell.

 ?? ??
 ?? ??
 ?? ??
 ?? ??
 ?? ??
 ?? ??
 ?? ??
 ?? ??

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia