Jawa Pos

Peluang Wong Kito untuk Lolos

-

Daftar Pencetak Gol

1. Sriwijaya 2. Persib 3. Mitra Kukar 4. PS TNI 5. PBFC 1. PS Polri 2. Arema 3. Persija 4. Persipura 5. Bali Utd 2200 2110 1010 1001 2002 2110 1100 2101 1010 2002 5-2 6 2-1 4 1-1 1 1-2 0 1-4 0 4-1 4 2-1 3 2-4 3 1-1 1 2-4 0

Ramdani Lestaluhu (Persija), Beto Goncalves (SFC), Cristian Gonzales (Arema Cronus)

Nerius Alom (Persipura), Hargianto, Fabiano Beltrame, Bio Paulin, Roberto Pugliara (PS Polri), I Gede Sukadana, Fadil Sausu (Bali Utd), Samsul Arif, Vladimir Vujovic 1-pen (Persib), Yohanis Nabar, Hilton Moreira, Bayu Gatra (SFC), Guntur Triaji 1-pen (PS TNI), Brima Pepito (PBFC), Marlon da Silva (Mitra Kukar)

BANDUNG – Sriwijaya Football Club (SFC) berpeluang menjadi tim pertama yang lolos ke semifinal Piala Bhayangkar­a. Syaratnya, tim berjuluk Laskar Wong Kito tersebut harus mampu mengalahka­n Mitra Kutai Kartanegar­a (Kukar) dalam lanjutan partai di grup A hari ini.

Syarat yang tidak mudah tentu saja. Sebab, Naga Mekes –julukan Mitra Kukar– kini berada dalam keadaan bugar. Mereka memiliki masa istirahat yang panjang setelah berhadapan dengan Persib di laga pembuka Piala Bhayangkar­a (17/3). Sebaliknya, SFC baru saja berjibaku melawan PS TNI pada Minggu (20/3).

’’Kami akan memanfaatk­an keuntungan kondisi fisik untuk bisa mengalahka­n mereka (SFC). Tidak mudah memang. Namun, tidak ada yang tidak mungkin,’’ ujar Subangkit, arsitek Mitra Kukar, kepada kemarin (21/3).

Kemenangan wajib direguk bila Arthur Cunna dan kawan-kawan masih berhasrat untuk bisa berbicara dalam turnamen berhadiah utama Rp 2,5 miliar tersebut. Asa yang tidak mudah direalisas­ikan meski dalam laga pembuka mereka mampu mengimbang­i tuan rumah Persib dengan skor 1-1. Sriwijaya FC (4-4-2): 75-Dian Agus Prasetyo (pg); 39-Thierry Gathuessi, 4-Fachrudin Aryanto, 18-Supardi, 4-Saiful Indra; 7-Yu Hyun-koo, 8-Asri Akbar; 23-Bayu Gatra, 22-M. Ridwan; 10-Alberto Goncalves, 19-Hilton Pelatih: Benny Dollo

Stadion: Mitra Kukar (4-3-3): 12- Shahar Ginanjar (pg); 2-Abdul Gamal, 4-Arthur Cunha, 16-Saepuloh Maulana, 24-Michael Orah; 13-Bayu Pradana, 10-Rodrigo dos Santos, 26-Muhammad Bachtiar; 23-Hendra Bayauw, 29-Septian David Maulana, 9-Marlon da Silva Pelatih: Subangkit

Live:

Si Jalak Harupat, Bandung,

Ambisi bangkit yang ditargetka­nkan Mitra Kukar tidak akan gampang. Sebab, kondisiond­isi tim juga masih belum kembali setelahah juara Piala Jenderal Sudirman lalu. Kepergianr­gian beberapa pemain pilar sepertii Yanto Basna, Rizky Pellu, dan Patrickick dos Santos diyakini ikut memengaruh­iruhi konsistens­i skuad tim asal Tenggarong­arong tersebut.

Di sisi lain, SFC diyakiniki­ni tidak akan membuang kesempatan­tan untuk lolos ke semifinal yang sudahudah ada di depan mata. Modal dua kemenangan­nangan saat menghadapi Pusamania Borneoeo Football Club (PBFC) (18/3) dan PS TNI (20/3) harus dimanfaatk­an dengan baik.

Saat ini skuad asuh Bennyy Dollo tersebut memimpin klasemenem­en sementara grup A dengan 6 angka.ngka. Mereka unggul dua poin atas tuan rumah Persib Bandungng di peringkat kedua yang sama-ma-sama telah memainkan dua laga.a. Jika malam ini mereka terpeleset,eset, bisa dipastikan persaingan­n di grup yang memiliki Sta-tadion Si Jalak Harupat itu kianan sengit. (io/c14/tom)

Pukul 17.00 WIB

 ?? ARIP BILAH/KALTIM POST ?? Jawa Pos
venue BUGAR: Winger Mitra Kukar Hendra Bayauw bisa mengancam pertahanan Sriwijaya FC IMBANG: Bek PS Polri I Putu Gede berusaha menghalau serangan pemain Persipura Emmanuel Kenmogne (kanan) pada laga kemarin.
ARIP BILAH/KALTIM POST Jawa Pos venue BUGAR: Winger Mitra Kukar Hendra Bayauw bisa mengancam pertahanan Sriwijaya FC IMBANG: Bek PS Polri I Putu Gede berusaha menghalau serangan pemain Persipura Emmanuel Kenmogne (kanan) pada laga kemarin.

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia