Jawa Pos

BLACKPINK Pecahkan Lima Rekor Dunia

Semua Didapat lewat YouTube

-

SEOUL,JawaPos–ComebackBL­ACKPINK takmain-main.Capaiansin­glebarunya,How You Like That, luar biasa. Seakan tak cukup menempatip­osisiperta­matanggala­gulokal Korseldans­ederetreko­ryangdirai­hsebelumny­a, lagu itu kini mendapat rekor baru. Kali ini diberikanG­uinnessWor­ldRecords.Adalima rekor yang telah dipecahkan.

Klip video lagu itu ditonton 86,3 juta viewer YouTube dalam waktu satu hari pertama. Dengan begitu, How You Like That dinobatkan sebagai video yang paling banyak ditonton dalam waktu 24 jam. Juga menjadi video musik yang paling banyak ditonton dalam waktu 24 jam dan video musik grup K-pop yang paling banyak ditonton dalam waktu 24 jam. Ketiganya didapat dari YouTube.

Ketiga rekor sebelumnya diraih boyband BTS lewat lagu Boy with Luv feat Halsey yang dirilis pada April 2019. Dalam waktu 24 jam, klip video Boy with Luv feat Halsey ditonton 74,6 juta viewer. Beberapa musisi lain yang pernah memecahkan rekor itu, antara lain, Ariana Grande (thank u, next sebanyak 55,4 juta viewer), Taylor Swift (Look What You Made Me Do sebanyak 43,2 juta viewer), dan BLACKPINK sendiri lewat lagu Kill This Love (56,7 juta viewer).

Di samping itu, How You Like That juga dinobatkan sebagai video pemutaran perdana (juga di dengan jumlah penonton terbanyak dan pemutaran perdana video musik dengan jumlah penonton terbanyak. YouTube mengonfirm­asi bahwa angka concurrent viewers live premiere lagu pada puncaknya mencapai 1,66 juta. Concurrent views menampilka­n jumlah penonton yang menonton streaming tersebut pada tiap detiknya.

How You Like That merupakan single pertama BLACKPINK setelah Kill This Love yang dirilis pada 4 April 2019 lalu. Itu merupakan pembukaan, sebelum mereka merilis album studio full pada September mendatang. Kepada orang-orang yang mencintai musik kami, aku ingin mengatakan, cintai dirimu sendiri dan selalu percaya diri,’’ kata Rose dalam press conference pada Jumat (26/6) lalu.

 ??  ??
 ?? KPOPPING.COM ??
KPOPPING.COM
 ??  ??

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia