Otomotif

MONSTER 1200 DIBANDEROL RP 520 JUTA MELAYANI RESTORASI

-

Bagi penggemar koleksi motor antik yang sudah berusia lawas, seperti Birmingham Small Arm (BSA), Norton, Ariel, Jawa, DKW, AJS, Binter Merzy, dan Honda CB, silakan kunjungi bengkel ini. Apalagi bagi Anda yang ingin merestoras­i tampilan motor klasik agar terlihat muda kembali. Nah, bengkel Ncum ini bisa menjadi salah satu rujukan karena dikenal terampil menangani motor antik.

Agar tampilan terlihat lebih fresh, silakan coba racikan pengecatan bengkel ini. Untuk biaya pengecatan seluruh bodi dipatok Rp 1 juta sampai dengan Rp 2 juta untuk motor Honda CB dan Binter Merzy atau sejenisnya. Sedangkan Anda perlu keluar biaya Rp 2 juta sampai Rp 3,5 juta untuk motor yang menggunaka­n bak tambahan. “Memang terdengar sedikit mahal untuk cat motor antiknya, namun dimana ada harga, di situ pasti ada kualitas,” ujar Eno, pemilik bengkel.

Nah, apabila Anda ingin merestoras­i total, ambil contoh motor keluaran Inggris seperti BSA dibanderol

 ??  ??
 ??  ??

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia