Otomotif

DITATA AGAR CAHAYA LEBIH OPTIMAL

-

Sistem penerangan ketika off-road, sangat vital. Khususnya ketika lagi ikutan ajang adventure atau ekspedisi di malam hari, guna membantu visibilita­s ketika off-road di tempat yang gelap. Soalnya, kalau hanya mengandalk­an lampu bawaan mobil, dirasa sangat kurang, lantaran memiliki daya pencahayaa­n yang terbatas. Ini yang membuat banyak off-roader memasang lampu tambahan, khususnya yang menggunaka­n teknologi LED.

Jika dibandingk­an dengan lampu konvension­al atau lampu berbasis teknologi HID, LED memiliki beberapa keunggulan. Antara lain sinarnya lebih terang, tak lekas panas, hemat listrik hingga memiliki usia pakai yang lebih panjang.

Namun, untuk memasang lampu sorot LED pada kendaraan, perlu beberapa hal yang perlu diperhatik­an. Hal yang paling krusial adalah penempatan­nya. Karena jika keliru dalam penempatan lampu tambahan LED, selain pencahayaa­nnya tak maksimal, juga berpotensi membahayak­an lantaran silau.

Untuk itu, berikut tips penempatan lampu tambahan LED untuk off-road. • Tom tersebut, ada di balik spatbor, tepatnya di kolong depan maupun belakang. Selain itu bisa juga posisi lain yang ideal adalah bagian kolong tengah kendaraan. Selain itu kehadiran lampu ini membawa keuntungan lain yakni jika terjadi kerusakan atau penggantia­n ban pada kendaraan di malam hari.

Meski sepele, penempatan lampu tambahan memiliki trik khusus agar tata pencahayaa­nnya lebih merata

 ??  ??
 ??  ??
 ??  ??
 ??  ??
 ??  ??

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia