Jawa Pos

Bukan Nostalgia Masa Kecil

-

KLASEMEN SEMENTARA

1. Bali United

2. Madura United

3. Borneo FC

4. Tira Persikabo

5. PSS Sleman

6. Arema FC

7. Persipura

8. Persebaya

9. PSM Makassar

10. Bhayangkar­a FC

11. Persib

12. Barito Putera

13. PSIS Semarang

14. Persija

15. Badak Lampung

16. Semen Padang

17. Persela

18. Kalteng Putra 22 23 22 23 23 22 21 23 21 23 22 24 23 21 24 23 22 23

Laga, Menang, Seri, Kalah, Gol Memasukkan, Gol Kemasukan, Poin

Liga 1 Putri

16 11 10 9 9 10 9 7 9 6 6 6 6 5 5 5 4 5 3 8 10 9 8 4 7 10 3 9 9 8 6 8 8 7 8 5 3 4 3 5 6 8 5 6 9 8 7 10 11 8 11 11 10 13

Penyisihan Grup B (Stadion Gelora Brantas, Batu) Rabu, 23 Oktober 2019

Bali United Women vs Persebaya Putri

(Mola Web & App/Mola Matrix/ Mola Polytron Streaming pukul 08.00 WIB) Arema Putri vs PSM Putri

(Mola Web & App/Mola Matrix/ Mola Polytron Streaming pukul 14.30 WIB)

Liga 1

Pekan Ke-24

Rabu, 23 Oktober 2019 Persela vs Persebaya

(Indosiar/UseeSports pukul 15.30 WIB) Bhayangkar­a FC vs Persib

(Indosiar/UseeSports pukul 18.30 WIB)

Liga Champions

Matchday Ketiga Rabu, 23 Oktober 2019 Ajax Amsterdam vs Chelsea

(SCTV/Champions TV 1 pukul 23.55 WIB)

RB Leipzig vs Zenit Saint Petersburg

(Champions TV 2 pukul 23.55 WIB)

Kamis, 24 Oktober 2019 RB Salzburg vs Napoli

(UseeSports pukul 02.00 WIB)

Slavia Praha vs FC Barcelona

(SCTV/UseeSports 2 pukul 02.00 WIB)

Inter Milan vs Borussia Dortmund

(Champions TV 1 pukul 02.00 WIB)

KRC Genk vs Liverpool

(Champions TV 2 pukul 02.00 WIB) 34 42 39 42 31 45 33 33 29 30 28 35 15 21 21 21 30 23 19 24 25 37 30 37 23 29 25 29 31 42 28 24 45 30 35 39

P51 41 40 36 35 34 34 31 30 27 27 26 24 23 23 22 20 20 4 2 3 1 433

RENDI Irwan dan Lucky Wahyu menjalani masa kecil dan remaja bersama-sama. Bukan hanya saat bermain sepak bola, tetapi juga ketika bermain jenis permainan lainnya. Semua itu tidak terlepas dari rumah asal keduanya yang bertetangg­a di Klagen, Sukodono, Sidoarjo. Bahkan, rumah masa kecil mereka berhadapha­dapan di Gang Nyi Pasek.

Sore ini mereka kembali bersua di lapangan, tetapi bukan lagi sebagai kawan sepermaina­n. Sebab, Rendi berkostum Persebaya Surabaya dan Lucky membela Persela Lamongan.

Jika mengacu latihan terakhir Persela dan Persebaya, keduanya bisa dipastikan bakal terlibat bentrokan di lapangan. Dalam latihan terakhir kedua tim, Rendi maupun Lucky dipasang sebagai pemain inti.

Nah, kebetulan, posisi Rendi dan Lucky mengharusk­an mereka bertemu. Rendi mengisi posisi gelandang serang Persebaya dan Lucky menempati posisi gelandang bertahan Persela. ’’Ini bukan reuni. Pertemuan ini bukan untuk nostalgia masa kecil. Jadi, saya sangat siap bertemu Lucky di lapangan,’’ tegas Rendi selepas mengikuti latihan di Stadion Surajaya, Lamongan, kemarin sore (22/10).

Lucky setali tiga uang. Bagi mantan gelandang Persebaya tersebut, bertemu Rendi di lapangan tak ubahnya bersua gelandang serang lainnya. ’’Sesuai dengan tugas saya, tentu saya akan hentikan pergerakan­nya agar tidak bisa leluasa mengatur ritme permainan Persebaya,’’ kata Lucky.

Dia menyatakan sudah hafal betul gaya permainan Rendi. Jadi, Lucky yakin bisa mengisolas­i pergerakan Rendi. Namun, Rendi juga sudah mengerti kelemahan Lucky. ’’Kita lihat besok (hari ini, Red) siapa yang lebih unggul,’’ ujar Rendi seraya menepuk-nepuk pundak Lucky. Lucky hanya membalasny­a dengan tawa.

Jadi, siapa yang akan unggul, Rendi atau Lucky? Jawabannya tergambar di atas rumput Stadion Surajaya sore ini.

 ?? ANGGER BONDAN/JAWA POS Stadion BUDIONO/JAWA POS ?? Bali United vs Badak Lampung 3-0
(Fadil Sausu 10’, Ilija Spasojevic 56’, 63’) Kartu Merah: Aulia Hidayat 60’ (Badak Lampung)
Posisi tim
L M S
K GM GK
AJANG PELAMPIASA­N: Winger Persebaya Irfan Jaya (kiri) dan gelandang Persela Lamongan Rafinha akan menjadikan laga sore nanti sebagai sarana penawar luka. 14 2 4 23 99
NIL MAIZAR 13 77 8 26 10
WOLFGANG PIKAL
ANGGER BONDAN/JAWA POS Stadion BUDIONO/JAWA POS Bali United vs Badak Lampung 3-0 (Fadil Sausu 10’, Ilija Spasojevic 56’, 63’) Kartu Merah: Aulia Hidayat 60’ (Badak Lampung) Posisi tim L M S K GM GK AJANG PELAMPIASA­N: Winger Persebaya Irfan Jaya (kiri) dan gelandang Persela Lamongan Rafinha akan menjadikan laga sore nanti sebagai sarana penawar luka. 14 2 4 23 99 NIL MAIZAR 13 77 8 26 10 WOLFGANG PIKAL
 ?? ANGGER BONDAN/JAWA POS ?? GENG SIDOARJO: Uston Nawawi (tengah) menyapa Rendi Irwan (kiri) dan Lucky Wahyu setelah sesi latihan resmi di Stadion Surajaya, Lamongan, kemarin (22/10).
ANGGER BONDAN/JAWA POS GENG SIDOARJO: Uston Nawawi (tengah) menyapa Rendi Irwan (kiri) dan Lucky Wahyu setelah sesi latihan resmi di Stadion Surajaya, Lamongan, kemarin (22/10).

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia