Jawa Pos

Fokus Debut, Tutup Instagram Pribadi

Personel Berbagi Kabar di Akun Grup Secret Number

-

SEOUL, Jawa Pos – Kini,parapengge­marSecret Number hanya punya satu sumber untuk bisa mengetahui­kegiatanli­mapersonel­nya,JinnyPark, Dita Karang, Lee Soo-dam, Ogawa ’Lea’ Mizuki, dan Denise Kim. Nama akun Instagram-nya @ secretnumb­er.official.Limaperson­elgirlband­yang debutdenga­nlaguWhoDi­s?itutelahme­nonaktifka­n akun Instagram masing-masing.

Terakhir,Dita–personelas­alIndonesi­a–menutup akun @ditakarang pada Selasa malam (2/6). Sebelumnya, personel asal Jogjakarta itu sempat mengunggah­fotodiriny­abersamaem­patpersone­l lain dalam warna hitam putih. Di caption, Dita memaparkan alasan dirinya dan empat personel lainmelaku­kandeaktiv­asi.’Kamimasihm­enyesuaika­n jadwal baru as a team,’’ tulis Dita dalam bahasa Korea, Inggris, dan Indonesia.

Sebagai grup yang belum satu bulan debut, kesibukan memang menyita waktu kelima personel Secret Number. Memiliki dan menggunaka­n akun Instagram pribadi alih-alih akun Instagram grup dinilai bisa membuat para personel tidak fokus dalam mempromosi­kan single debut mereka.

Hingga tadi malam (3/6), lima akun personal mereka sudah tidak ada. Meski begitu, Dita berjanji akan mengunggah foto atau informasi terbaru tentang grupnya lewat akun @ secretnumb­er.official. ’’Jangan khawatir... We’ll keep you guys updated,’’ ucapnya.

Sebelum Dita, empat akun personel lain lebih dulu hilang. Jinny, Soodam, dan Lea memutuskan menutup akun mereka sepekan setelah Secret Number debut pada 19 Mei.

Alasan menutup akun pribadi diungkap Jinny pada 27 Mei lalu. Lewat akun Instagram Secret Number, mantan trainee YG Entertainm­ent itu menyebut alasan privasi. ’’Aku akan posting sesering mungkin di sini (akun Instagram Secret Number, Red). Jadi, jangan terlalu sedih,’’ tulis Jinny, melengkapi swafotonya.

Setelah Jinny, Soodam, dan Lea, giliran akun Deniseyang­lenyap.AkunInstag­rampersone­lasal Texas,AS,tersebuthi­langsetela­hdiamengun­ggah tulisankep­rihatinand­ankepeduli­annyaterha­dap kasus George Floyd di AS.

Dikutip dari situs Koreaboo, banyak fans Secret Number yang menumpahka­n kekecewaan di Twitter. Mereka menduga agensi Secret Number, VINE Entertainm­ent, berusaha menghilang­kan akunDenise­lantaranun­ggahanyang­sensitif.Fans pun menuntut VINE memberi penjelasan lebih lanjut terkait hilangnya akun Denise.

Sementara itu, akun Secret Number kini dipenuhi aktivitas kelima personel dalam mempromosi­kan single debut. Tadi malam, ada foto mereka saat tampil untuk acara musik Show Champion. Senin (1/6), terdapat swafoto Denise dengan caption menanyakan kondisi kesehatan para fans dan follower.

 ??  ??
 ?? VINE ENTERTAINM­ENT ?? SIBUK-SIBUKNYA: Aksi member Secret Number dalam klip video single Who Dis?. Mereka menutup akun Instagram pribadi agar tak mengganggu konsentras­i.
VINE ENTERTAINM­ENT SIBUK-SIBUKNYA: Aksi member Secret Number dalam klip video single Who Dis?. Mereka menutup akun Instagram pribadi agar tak mengganggu konsentras­i.

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia